Zona Info - Berapa lama Anda mampu bertahan? Dua menit, tiga menit atau
bahkan lebih dari lima menit? Jika memang ‘catatan waktu’ Anda di atas
lima menit, maka Anda layak berbangga karena itu berarti kemampuan Anda
di atas rata-rata.
Setidaknya begitulah hasil penelitian terbaru yang dilakukan International Society of Sexual Medicine.
Hasil penelitian yang dirilis dalam panduan kesehatan seks
internasional itu menyebut, rata-rata waktu ‘berdiri’ yang dicatat kaum
Adam sedunia adalah lima menit.
Penelitian itu juga menyebut, waktu ejakulasi yang kurang dari tiga
menit bisa digolongkan sebagai ejakulasi dini. Dan jika seorang lelaki
mengalami hal ini selama berbulan-bulan, disarankan agar segera
berkonsultasi dengan dokter untuk mendapatkan perawatan yang tepat. Atau bisa menggunalan Solusi Atasi Ejakulasi Dini Rekomendasi Boyke.
Pasalnya, ejakulasi dini bisa ‘menghancurkan’ hidup seorang
laki-laki. “Laki-laki yang mengalami gangguan ejakulasi dini biasanya
akan minder dan kurang percaya diri,” demikian hasil penelitian yang
dilakukan tim yang diketuai Dr. Chris McMahon, seorang ahli dari
Australia.
Penderita ejakulasi dini bisa dibantu, jika ia terbuka akan
kondisinya sehingga bisa dipilih cara penanganan yang tepat. Perawatan
yang diberikan bisa berupa obat, krim atau konsultasi psikologis.
Laporan ini juga menyarankan, untuk pasien yang pemalu, para dokter
diminta lebih aktif. Mereka diminta untuk secara teratur menanyakan
kesehatan seksual pasiennya dan sebisa mungkin membangun diskusi dengan
mereka auntuk dicari penanganan yang tepat. Karena banyak lelaki yang
salah mengartikan apa itu ejakulasi dini. (news.com.au)